Widget HTML #1

Contoh Karangan Tentang Pengalaman Hidup yang Tak Terlupakan dalam Bahasa Inggris dan Artinya


Pengalaman Hidup - Semua orang pasti memiliki pengalaman hidup yang berbeda-beda. Ada pengalaman yang menyenangkan dan ada juga pengalaman yang kurang mengenakkan. Misalnya saja ketika hari libur telah tiba, pastinya banyak yang akan pergi ke suatu tempat maupun menghabiskan masa liburnya untuk refreshing sekedar membuat pikiran dan juga badan menjadi fresh maupun segar kembali. Ataupun ada yang hanyaduduk bersantai di rumah tanpa melakukan apapun.

Atau di rumah sambil membaca buku yang paling gres maupun terbaru dan semua itu akan meninggalkan kenangan maupun kesan yang tak akan terlupakan. Nah, anda ingin membuat suatu karangan mengenai pengalaman hidup anda tapi anda bingung mau memulainya darimana. Tenang saja karena kali ini kami akan memberikan contoh singkat mengenai karangan tentangPengalaman hidup dalam bahasa inggris beserta terjemahannya. Anda ingin tahu, jika iya, yuk kita simak bersama.

Contoh Karangan Tentang Pengalaman Hidup dalam Bahasa Inggris dan Artinya


Fishing at The River ( memancing di sungai ) 

When I was in Junior High School, my father once took me to go fishing with him at the river on Sunday morning. The river lies across our oil palm plantation. We had breakfast first at home and then left early in the morning by motorcycle.

( ketika aku masih duduk di bangku sekolah menengah pertama, ayahku mengajakku untuk memancing dengannya di sungai pada minggu pagi. Sungai itu terletak di seberang kebun kelapa sawit kami. Sebelum kami pergi ke sungai dan juga memancing, terlebih dahulu kami sarapan agar perut kami terisi dan juga tidak kosong dan kemudian kami pun pergi pagi itu dengan menggunakan sepeda motor )

When we arrived in our plantation, myfather parked the motorcycle under the hut. He asked me to collect some dry wood and dry grass or leaves. When I already collected enough wood and dry leaves, my father set a fire in the center of the fireplace.

( ketika kami sampai di kebun sawit kami, ayah pun segera memarkir sepeda motor nya dibawah rumah pohon maupun gubuk kecil yang memang sudah ada disana sejak dulu. Dia pun segera menyuruhku untuk mengumpulkanbeberapa kayu kering dan juga mengumpulkan dedaunan kering. Ketika aku sudah siap mengumpulkan daun serta kayu kering, ayah pun segera menghidupkan api di tengah dan membuat api unggun )

He said that the smoke from the fire would scare some dangerous animal like bear and boar to come closer to the hut and so it would make us safer.

( dia mengatakan bahwa asap yang berasal dari api akan membuattakut beberapa binatang buas dan berbahaya, seperti misalnya hewan beruang tidak akan pernah berani mendekati kita jika kita membuat api unggun. Dan hal itu yang membuat kita aman dan juga tenang )

After cleaning some wild grass around the hut, my father gave me a hoe and asked me to dig some soil to find worms. When I already had enough worm, I brought it to my father and we went straight to the river.

( setelah membersihkan beberapa rumput liar mengelilingi gubuk maupun rumah kayu sederhana, ayahku pun memberikan sebuah cangkul dan menyuruhku untuk menggali tanah untuk menentukan cacing tanah. Ketika aku sudah siap mengumpulkan beberapa cacing tanah, aku pun segera memberikannya kepada ayah dan kami pun segera pergi ke sungai untuk memancing )

We put the worm on the fishing hook as a bait to catch the fish. As a beginner fisher, Icannot apply the worm on the fishing hook well, and it look like it was about to fall of the hook, but my father said that it was okay.

( aku dan ayahku segera menaruh cacing di kail pancingan kami untuk menangkap dan juga memancing ikan. Sebagai seorang pemancing amatir dan pemula aku tidak pandai menaruh cacing di kail pancinganku. Dan itu terlihat akan gagal tapi ayahku bilang itu tidak apa-apa jika aku gagal )

I threw the fishing hookinto the river and wait for the fish to eat the bait, but nothing happened after a while. When I was about to get bored I saw a big prawn was slowly walking in the water. I placed the fishing hook slowly into the face of the prawn and move it up and down so the worm seemed alive.

( Aku segera melempar pancing ku ke sungai. Dan aku pun segera menunggu ikan nantinya akan memakan umpanku namun sia-sia tidak ada satupun yang memakanumpanku. Ketika aku sedikit bosan menunggu ikan, aku melihat ada udang yang berenang lambat di air. Akupun segera bertindak cepat dengan mengarahkan pancinganku di depan udang itu dan memainkannya sehingga seakan-akan cacing tanah itu hidup )

I never expected it to happen but suddenly the prawn move its hand and grabbed the worm on my fishing hook. I lift it very slowly and the prawn was still there hanging tighton the worm until I placed it on the ground and I caught it right away with my hands.

( aku tidak pernah berharap bahwa itu akan terjadi secara tiba-tiba tapi udang itu tertarik dengan cacingku dan segera menangkapnya dan akhirnya aku pun dapat menangkap udang itu dengan tanganku sendiri )

My father was so surprise to see it. Before we went home, we cooked it at the hut and enjoyed it together.

( ayahku sangat kaget dan sangat terkejutmelihatnya. Sebelum kami pulang ke rumah, kami memasak udang itu di gubuk )

dan demikianlah contoh karangan mengenai pengalaman hidup dalam bahasa inggris dan terjemahannya dan sampai jumpa di kesempatan lain ya.