Widget HTML #1

Deskripsi Tentang Keluarga dalam Bahasa Inggris dan Artinya


DESKRIPSI KELUARGA - Keluarga merupakan rumah awal bagi setiap manusia. Rumah dimana awal kita tumbuh dan satu – satunya rumah tempat kita pulang di hari tua. Sejauh apapun kita pergi, tidak peduli dimana saja kaki ini sudah menap dan menetap, keluarga merupakan satu – satunya yang tidak akan pernah tergantikan, yang tidak akan pernah tinggal. Keluarga akan selalu ada di dalam hati dan ingatan kita dan akan kita bawa kemanapun kita pergi.

Nah, hari ini kita masih berada pada pembahasan deskripsi. Hari ini kita akan mendeskripsikan ‘Keluarga’ dalam bahasa Inggris singkat dibawah ini. Tanpa buang – buang waktu lagi, ayo kita langsung lihat contoh singkatnya;

Deskripsi Tentang Keluarga dalam Bahasa Inggris dan Artinya


A family is a group of two people or more related by marriage, blood relation, or adoption and who live together (keluarga adalah dua orang yang memiliki hubungan dari pernikahan, hubungan sedarah, atau adopsi dan tinggal bersama). The immediate family traditionally consists of parents and their offspring (keluarga dekat secara adat terdiri adri orang tua dan anak-anak mereka).The family has basic functions (Keluarga memiliki fungsi dasar).

In order for the family to meet a child's psychological needs (agar keluarga memuhi kebutuhan psikologis anak), its members must be nurturing, convey mutual respect, provide for intimacy, and engage in bonding and attachment (setiap anggotanya haru saling mengasuh, saling menghormati, saling memberikan hubungan yang sangat akrab dan dekat, dan terlibat dalam ikatan dan keterikatan). The family also socializes the child, guiding the child to be members of the society beyond the family (keluarga juga memiliki kewajiban untuk mensosialisasikan anak untuk menjadi anggota masyarakat di luar dari lingkup keluarga).

The family conveys religious and cultural beliefs and traditions to the next generation (keluarga menyampaikan agama, tradisi agama, dan dan tradisi kepada generasi - generasi selanjutnya). The family is the child's source of economic resources (Keluarga merupakan sumber ekonomi bagi anak - anak), which meet the child's various physical needs for food, shelter, and clothing. Then, too, the family sees to it that the child receives health and dental care (yang mana memenuhi berbagai kebutuhan anak untuk makan, tempat tinggal, dan pakaian, kemudian keluarga juga harus memperhatikan kesehatan anak dan perawatan gigi).

Parents and children both benefit from spending quality family time together (orang tua dan anah keduanya saling manfaat dari menghabiskan waktu keluarga bersama). Children feel special when their parents take the time to do fun activities with them, as even simple everyday errands can make for a great bonding experience (anak - anak akan merasa sangat spesial bersama dengan keluarga mereka menghabiskan waktu melakukan aktivitas yang menyennagkan dengan mereka, bahkan aktivitas sederhana sehari-hari dapat meningkatkan keterikatan bersama).

Benefits of doing family activities together, including (keuntungan dari melakukan aktivitas keluarga bersama, termasuk): Creating a stronger emotional bond between parents and children, Allowing for better communication between family members (dapat membangun ikatan emosi yang kuat anatara oran tua dan anak, dapat menmungkinkan komunikasi yang baik anatra naggota keluarga), Superior performances in schoo, as children who spend time communicating with their parents tend to get better grades, Less likely to exhibit behavioral problems, since kids with parents who spend quality family time together typically have fewer problem behaviors (menjadi unggul di sekolah, seorang anak yang menghabiskan waktu berkomunikasi dengan orang tua mereka lebih cenderung mendapatkan nilai yang baik, lebih kecil mendapatkan maslaah dari perlaku tidak baik, anak yang sejak kecil menghabiskan waktu bersama dengan keluarga seringnya tidak memiliki masalah perilaku) .

Poverty is the single most powerful risk for families and children and affects families in many ways (kemiskinan adalah salah satu resiko yang paling besar bagi keluarga dan anak dan dapat memberi dampak pada keluarga dari berbagai bidang). Poverty exerts its greatest impact during children's preschool years, the age group in which children are most likely to live in poverty (kemiskinan dapat memberi dampak paling besar selama masa prasekolah anak, ini merupakan usia dimana anak seringnya hidup pada keadaan kekurangan). Poor families are less likely or able to provide educational and cultural experiences for their children (keluarga yang tidak mampu tampaknya kurang atau tidak dapat memenuhi pendidikan dan budaya untuk anak - anak mereka).

--*--

tidak peduli seberapa buruk sebuah keluarga tidak ada satupun manusia di muka bumi ini yang mampu menghapus keluarga dalam ingatan mereka. Karna keluarga merupakan unit terkecil dalam masyarakat, maka keluarga merupakan tempat pertama kita belajar bersosialisasi. Sebelum keluar dan bertemu dengan kelompok – kelompok orang yang lebih besar lagi jumlahnya.

Nah, sekarang giliran teman – teman yang menuangkan pemikiran tentang apa dan siapa itu keluarga bagi kalian semua. Harus ingat ini merupakan latihan bahasa Inggris kalian yang selanjutnya, jadi pastikan bahwa kalian menulis deskripsinya dalam bahasa Inggris ya. Dampai jumpa di topic selanjutnya..